5 Game Android Anime dan Manga Paling Seru!


5 Game Android Anime dan Manga Paling Seru! -  Anime adalah sebuah animasi jepang yang mempunya keunikan tersendiri dari animasi biasanya dan alur cerita yang banyak digemari bagi para penggembar nya di indonesia, namun apa jadinya jika anime dijadikan game? pasti seru kan.

Nah berikut 5 Game Android Anime dan Manga Paling Seru! yang sudah admin rangkum,

1. BanG Dream! Girls Band Party!


Game musik anime, “BanG Dream! Girls Band Party! ”, Adalah game seru dengan kontrol sederhana! Ketuk ritme lebih dari 100 lagu, termasuk lagu-lagu game asli dan versi tertutup dari lagu-lagu anime / game Jepang populer dari Persona Series seperti "Kimi no kioku", "Reach Out To The Truth", "Life Will Change", "Life Will Change", dan lainnya lagu penutup seperti "Silhouette", "Butter-Fly", "Guren no Yumiya", dan "Soul's Refrain".

2. THE ALCHEMIST CODE


Game RPG Strategi Seluler Jepang yang sudah didownload oleh jutaan orang di Jepang, THE ALCHEMIST CODE menghadirkan perpaduan yang menyenangkan antara elemen taktis asli dan sejumlah besar konten berkualitas tinggi - mulai dari animasi 3D yang intens hingga cutscene bergaya anime yang memukau serta musik dan suara yang luar biasa!

Mainkan karakter kamu dengan benar dan kuasai kekuatan misterius Alkimia dan ubah nasib dunia!

3. Yu-Gi-Oh Links

Kenang kembali masa kecil yang seru sambil merasakan  menjadi Yuki, Kaiba dan lainnya. Pertandingannya lebih cepat dibanding game kartu yang lain sehingga kamu  harus memilih langkahmu lebih baik lagi. Mode PvE mungkin terasa gampang ditebak tapi kamu bisa pindah ke duel PvP online. Hati-hati dengan petarung misterius yang akan menantangmu dengan kartu spesial.

4. Captain Tsubasa: Dream Team


Captain Tsubasa yang legendaris kembali hadir dalam game sepak bola yang keren ini. Kamu dapat merasakan perjalanan hidup Tsubasa dengan lebih dalam mulai dari masa kecil hingga menjadi pemain sepak bola kelas dunia, atau langsung bertanding dalam mode liga atau online. Lawan sahabat sekaligus musuh bebuyutanmu seperti Hyuga dan Misaki, dan kalahkan mereka dengan tendangan maut. Potongan gambar kadang mengganggu karena muncul terlalu sering, tapi terbayar dengan resolusi gambar 3D yang ciamik.

5. Dragon Ball Z DOKKAN Battle

Game ini merupakan kumpulan momen yang menyenangkan dan penuh kenangan - miiiki Super Attack dengan menyerap Ki Spheres yang sesuai dengan warna karakter kamu dan keluarkan jurus Kamehameha milik Goku yang epik. Kamu mungkin mengaamiioading yang lambat saat download semua karakter di awal, tapi setelah itu kamu bisa menikmati game dengan aksi dan visual yang serba cepat dan menakjubkan.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Mudah Mengatasi Speaker Rusak Handphone Android Terkena Air, 100% Berhasil

Meski Rame! Tapi Ini 4 Alasan Kamu Harus Turun di Pochinki!

Cara Mengatasi Ping Merah dan Lag Saat Bermain Game Online